. Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah? - Buana -->

Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?

Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah? - Hallo sahabat Buana, Pada Artikel yang anda baca ini dengan judul Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Informasi Kesehatan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. Selamat membaca.

Judul : Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?
link : Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?

Baca juga


Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?

doktersehat-lapisan-lilin-buah
Photo Credit: Flickr.com/ewan traveler

DokterSehat.Com– Anda tentu tahu kan bahwa ada beberapa jenis buah yang ditambahkan lapisan lilin pada permukaannya? Kerap dianggap berbahaya jika dimakan, memangnya seberapa besar sih bahaya lapisan lilin pada buah? Benarkah sama sekali tidak aman untuk dikonsumsi?

Seperti yang kita tahu, penggunaan lapisan lilin pada buah memang kini tidak bisa dipungkiri lagi.

Alasan penggunaan lapisan lilin

Hal ini tidak lepas dari berbagai keuntungan dengan penggunaan lapisan lilin pada buah. Baik dari segi terjaganya kandungan gizi, kualitas hingga, tampilan buah yang lebih menarik.

Selain itu, lapisan lilin terbukti mampu memberikan kesegaran dan meningkatkan keawetan buah.

Jika buah tidak mendapatkan lapisan lilin, maka lama kelamaan buah yang masih terus melakukan pengeluaran uap air setelah dipanen, akan semakin berkurang kualitas dan tampilannya. Hal ini tentu tidak diinginkan.

Penggunaan lapisan lilin juga diebut mampu menjaga buah dari pembusukan akibat paparan dari air atau udara selama proses distribusi buah.

Lalu, amankah penggunaan lapisan lilin pada buah?

Penggunaan lapisan lilin pada buah ternyata tidak dilakukan dengan asal. Berbagai asosisasi pangan dan kesehatan dunia, termasuk Indonesia, menetapkan standar yang ketat pada penggunaan bahan tambahan ini.

Sehingga, selama produk buah dengan lapisan lilin yangkita pilih telah melewati standar badan pangan maka lapisan lilin pada buah aman digunakan pada bahan makanan.

Perlu diketahui bahwa US Food Drug Adminstration meyebutkan bahwa lapisan lilin pada buah harus telah melewati tahapan yang membuktikan bahwa lapisan lilin tersebut aman untuk bahan pangan atau generally recognized as safe.

Jadi lapisan lilin yang ditambahkan pada buah sebenranya merupakan bahan yang aman untuk pangan.

Namun selalu pastikan bahwa Anda tetap mencuci buah sebelum mengonsumsinya ya. Mencuci buah tetap penting, tidak hanya untuk menghilangkan lapisan lilin namun juga menghilangkan pestisida.



Demikianlah Artikel Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?

Sekian tutorial Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah? Mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya. Dan jangan lupa share tutorial ini agar semakin berguna bagi orang banyak

Anda sekarang membaca artikel Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah? dengan alamat link https://agus-uad.blogspot.com/2018/05/seberapa-amankah-lapisan-lilin-pada-buah.html
logo
Smart Blogging - Blogger Gila Yang Suka Berbagi.
  • Facebook
  • WhatsApp
  • Instagram
  • Twitter
  • Youtube
  • Subscribe Our Newsletter

    Related Posts

    Buka Komentar
    Tutup Komentar

    0 Response to "Seberapa Amankah Lapisan Lilin Pada Buah?"

    Post a Comment

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel