. Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu - Buana -->

Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu

Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu - Hallo sahabat Buana, Pada Artikel yang anda baca ini dengan judul Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Informasi Kesehatan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. Selamat membaca.

Judul : Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu
link : Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu

Baca juga


Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu

doktersehat-gizi-terong
Photo Credit: Flickr.com/clayirving

DokterSehat.Com– Anda penggemar sayur terong? Ya, sayuran yang satu ini ternyata memang sangat pantas itu dijadikan konsumsi sayur harian. Tidak hanya rasanya yang enak, namun terong ternyata memiliki cukup banyak kandungan gizi lho.

Terong menjadi salah satu jenis sayuran yang mudah diperoleh, selain itu ada cukup banyak olahan masakan dari terong, mulai dari lalapan terong mentah maupun matang, sayur berkuah hingga sambal balado terong.

Terong tidak hanya nikmat diolah untuk berbagai jenis masakan, kandungan gizi pada terong yang lengkap telah terbukti berdasarkan data dari US Departement of Agriculture, yaitu:

1.Kandungan fitonutrien dan antioksidan yang tinggi

Terong selalu khas dengan warna ungunya ya. Hal ini ternyata juga membuat terong menjadi unggul dibandingkan dengan bahan makanan lain.

Zat pigmen warna pada terong membuatnya memiliki kandungan antioksidan yang tinggi yang membuat terong sangat baik dikonsumsi untuk mencegah kanker.

2.Tinggi kandungan serat

Dalam 100 gram terong, yang setara dengan 1 buah terong ukuran sedang, terdapat 3 gram serat. Angka ini termasuk tinggi hampir setara dengan satu buah apel atau jeruk.

Seperti yang kita ketahui serat memiliki manfaat yang baik untuk pencernaan hingga mengontrol kolesterol dan kadar gula darah.

3.Kaya vitamin dan mineral, yaitu vitamin K dan potasium

Potasium dan vitamin K baik untuk kesehatan jantung dan tekanan darah. Selain itu, terong mulai banyak dilirik fungsinya dalam menurunkan kolesterol. Hal ini tentu membuat bisa menjadi salah satu pilihan utama konsumsi sayur harian, ‘kan?

Ada berbagai kandungan gizi yang ada pada terong, agar manfaatnya bisa kita rasakan maksimal, maka usahakan konsumsi terong dalam jumlah yang cukup serta hindari mengolahnya dengan banyak santan atau lemak ya.



Demikianlah Artikel Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu

Sekian tutorial Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu Mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya. Dan jangan lupa share tutorial ini agar semakin berguna bagi orang banyak

Anda sekarang membaca artikel Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu dengan alamat link https://agus-uad.blogspot.com/2018/05/ini-3-kandungan-gizi-terong-yang-harus.html
logo
Smart Blogging - Blogger Gila Yang Suka Berbagi.
  • Facebook
  • WhatsApp
  • Instagram
  • Twitter
  • Youtube
  • Subscribe Our Newsletter

    Related Posts

    Buka Komentar
    Tutup Komentar

    0 Response to "Ini 3 Kandungan Gizi Terong Yang Harus Kamu Tahu"

    Post a Comment

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel